Inilah 5 Minuman Alami Penawar Racun Dalam Tubuh

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhzKoh6eDRB5vZjaiSojjPIkIO9yxRQYDLHCu2tx43WzAbIP6b4QbZjkJUrZ9Bfojs3Zsz8-b3QCpOIcyReiHj_2eWCViDUgjATX9k9q_TdsXD3ZNzvZ_D1wUT116fc0SeNLWlgRwJjsPg/s400/minum-air-putih.jpg

Mengkonsumsi sayuran segar dan jus buah adalah cara alami detoksifikasi tubuh Anda. Selain itu, rutin mengkonsumsi lima minuman berikut ini juga bermanfaat membuang racun dalam tubuh.
Mengkonsumsi sayuran segar dan jus buah adalah cara alami detoksifikasi tubuh Anda. Selain itu, rutin mengkonsumsi 5 minuman berikut ini juga bermanfaat membuang racun dalam tubuh.

1. Air putih

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhzKoh6eDRB5vZjaiSojjPIkIO9yxRQYDLHCu2tx43WzAbIP6b4QbZjkJUrZ9Bfojs3Zsz8-b3QCpOIcyReiHj_2eWCViDUgjATX9k9q_TdsXD3ZNzvZ_D1wUT116fc0SeNLWlgRwJjsPg/s400/minum-air-putih.jpg

Dr Poonam Rathod, pakar kesehatan, mengatakan, konsumsi air putih secara teratur sesuai kebutuhan tubuh mampu membersihkan sistem pencernaan, serta menghilangkan racun dan sisa-sisa makanan yang menempel di usus. Ini membuat tubuh dan perut bersih dari limbah makanan.


2.Air kelapa segar

http://intisari-online.com/system/images/kelamud.jpg

Cairan ini bisa mendetoksifikasi tubuh secara alami. Selain membersihkan saluran pencernaan, minum air kelapa akan meningkatkan kekebalan tubuh dan bermanfaat menjaga tubuh tetap terhidrasi dengan baik.


3. Jus Labu

http://resepsedap.com/wp-content/uploads/2010/05/jus-apel-labu.jpg

Jus labu adalah obat alami yang sangat baik bagi mereka yang penderita masalah pencernaan dan keasaman. "Ini karena sifat basa-nya. Serat dalam sebotol jus labu juga menyembuhkan masalah pencernaan," kata Dr Rathod.


4. Teh hijau

http://putrialthafunnisa.files.wordpress.com/2010/07/teh-hijau.jpg

Teh hijau adalah merupakan antioksidan alami yang mengandung polifenol, sehingga membantu meregulasi glukosa dalam darah. "Polyphenol menghambat pergerakan glukosa ke dalam sel-sel lemak, dan mencegah mereka memasuki aliran darah," jelas Dr Rathod.


5. Jus jeruk

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgMjMViaTgF4mnMt0Z4TjoNmr34pjDMfQhXYcKFocfKcSZ4j7CK6sdnKOOeD2LsVTar1J7vraTKVlvghcPU6UeAJYkKgAYvrxeGGViEOaO7npMSSoGsd2mhudpxRyGfzmrNxDBpjKKkVYA/s1600/1236852622_Orange-juice.jpg

Adalah sumber vitamin C, yang dikenal untuk meningkatkan kekebalan tubuh. Jeruk kaya flavonoid, antioksidan, yang melindungi sistem kekebalan tubuh manusia dengan bertindak melawan kuman dan bakteri yang menyebabkan penyakit.


Sebagai tips, minuman detoksifikasi ini akan lebih baik jika dikonsumsi sebelum sarapan. Dengan cara seperti ini proses detoksifikasi akan berjalan dengan baik dan Anda bisa merasakan manfaat kesehatannya.

Comments

  1. hmmm...hayoo hidup sehat, nice info..^^

    ReplyDelete
  2. ok lah kalo begitu

    ReplyDelete
  3. bisa dicoba tuh jus labunya........
    kira2 enak ga ya?

    ReplyDelete
  4. wah..............untung aja gw sering beli ato pesen jus jambu tiap hari............hahah legaaaaa

    Dan yang mow jus jambu buatan tetangga saya..... murah cuma 10000 dapet 1 liter

    ReplyDelete
  5. jambu merah asli tanpa bahan pengawet ^_^

    ReplyDelete
  6. bos mending jus jambu aja......udah enak bisa NEtralisir demam berdarah juga

    ReplyDelete
  7. jus kelapa ad g yaaa,,,??????

    ReplyDelete
  8. kok susu nggak ada??
    biasanya kalo ada keracunan atau apa apa disuruh minum susu yang banyak kan??

    ReplyDelete
  9. hhmmm... air putih murah meriah, sehat pula...!!! hhe...

    ReplyDelete
  10. minum jus labu kaya di Harry Potter..nampak enak tuh...

    ReplyDelete
  11. itu toh bukan air putih tapi air bening

    ReplyDelete
  12. Untuk jus jeruk aku saranin jangan yang terlalu asam jika dikonsumsi pagi hari, sebaiknya makan kecil dulu. Jadi perut gak bakal ada masalah

    ReplyDelete
  13. enyak enyak enank

    ReplyDelete
  14. lbih baik air putih...

    ReplyDelete
  15. yommamen-yommagirl4 Apr 2011, 11:10:00

    uh..
    enak tuh mniman.a..
    bgi2 donk....

    ReplyDelete
  16. jeruknya enak nih ... hehe

    ReplyDelete
  17. susu nggak ya?

    ReplyDelete
  18. bukannya susu juga bisa netralissin racun ya????

    ReplyDelete
  19. yunitta veteriner26 May 2011, 13:14:00

    selain bermanfaat juga menyegarkan...
    good article

    ReplyDelete
  20. Terima kasih atas info menariknya. Kalau butuh resep puding silahkan berkunjung ke http://aneka-puding.com/

    ReplyDelete
  21. mantapppp tuhhh es kelapanya gan......

    ReplyDelete
  22. terima kasih infonya. . . .!!!!!

    ReplyDelete

Post a Comment