Seekor Anjing Tetap Hidup Meski Ditembak, Diikat dan Dikubur Hidup-Hidup
Ini mungkin kasus paling buruk yang dialami oleh binatang. Seekor anjing ditembak 40 kali pada bagian kepalanya, diikat, dan kemudian dikubur hidup-hidup dengan hanya menyisakan hidungnya di permukaan pasir. Tapi, dengan kekuasaan Tuhan, hewan ini tetap hidup.
Anjing persilangan (crossbreed mongrel) yang diberi nama 'Star' oleh penyelamatnya itu ditemukan di dekat Kota Birzebbuga, Malta. Anjing tersebut ditemukan oleh petugas yang saat itu sebenarnya sedang menyelidiki kasus lain.
Saat sedang melakukan penyelidikan, petugas itu mendengar suara rintihan anjing dari bawah papan kayu yang ditindih sebongkah kayu pohon besar. Saat mengecek arah suara rintihan tersebut, petugas itu sangat terkejut karena melihat seekor anjing dikubur dengan kondisi hanya hidung yang tersisa di permukaan pasir.
Ketika menggali pasir untuk mengangkat anjing malang tersebut, kekejutan lainnya terjadi. Keempat kaki 'Star' diikat sehingga tidak bisa bergerak sama sekali.
Kekejutan belum berhenti hingga di sana. 'Star' ternyata ditembak sebanyak 40 kali. Ajaibnya, tim dokter berhasil mengambil 40 peluru yang bersarang di kepala 'Star' lewat sebuah operasi menegangkan di Rumah Sakit Ta' Qali.
'Star' berhasil selamat. Tapi, insiden penganiayaan binatang ini telah memicu api amarah masyarakat. Mereka menuntut agar hukuman terhadap pelaku penganiayaan 'Star' harus diperberat menjadi satu tahun penjara dan sanksi denda 46.500 euro.
Kelompok pecinta binatang pekan depan berencana menggelar aksi diam sebagai bentuk protes atas tindakan menjijikan terhadap 'Star'. Lainnya memberikan dukungan lewat facebook di mana jumlahnya sudah mencapai 7.000 pengikut.
Sebanyak 1.000 orang lebih telah menandatangani petisi dunia maya untuk membantu menangkap pelaku penyiksaan 'Star'. Mereka juga sepakat menyumbang untuk melunasi biaya operasi 'Star'. Sebuah perhiasan senilai 250 euro telah disiapkan sebagai hadiah bagi siapa yang berhasil menangkap pelaku penyiksaan 'Star'.
Berikut ini videonya :
Sumber :
republika.co.id
Anjing persilangan (crossbreed mongrel) yang diberi nama 'Star' oleh penyelamatnya itu ditemukan di dekat Kota Birzebbuga, Malta. Anjing tersebut ditemukan oleh petugas yang saat itu sebenarnya sedang menyelidiki kasus lain.
Saat sedang melakukan penyelidikan, petugas itu mendengar suara rintihan anjing dari bawah papan kayu yang ditindih sebongkah kayu pohon besar. Saat mengecek arah suara rintihan tersebut, petugas itu sangat terkejut karena melihat seekor anjing dikubur dengan kondisi hanya hidung yang tersisa di permukaan pasir.
Ketika menggali pasir untuk mengangkat anjing malang tersebut, kekejutan lainnya terjadi. Keempat kaki 'Star' diikat sehingga tidak bisa bergerak sama sekali.
Kekejutan belum berhenti hingga di sana. 'Star' ternyata ditembak sebanyak 40 kali. Ajaibnya, tim dokter berhasil mengambil 40 peluru yang bersarang di kepala 'Star' lewat sebuah operasi menegangkan di Rumah Sakit Ta' Qali.
'Star' berhasil selamat. Tapi, insiden penganiayaan binatang ini telah memicu api amarah masyarakat. Mereka menuntut agar hukuman terhadap pelaku penganiayaan 'Star' harus diperberat menjadi satu tahun penjara dan sanksi denda 46.500 euro.
Kelompok pecinta binatang pekan depan berencana menggelar aksi diam sebagai bentuk protes atas tindakan menjijikan terhadap 'Star'. Lainnya memberikan dukungan lewat facebook di mana jumlahnya sudah mencapai 7.000 pengikut.
Sebanyak 1.000 orang lebih telah menandatangani petisi dunia maya untuk membantu menangkap pelaku penyiksaan 'Star'. Mereka juga sepakat menyumbang untuk melunasi biaya operasi 'Star'. Sebuah perhiasan senilai 250 euro telah disiapkan sebagai hadiah bagi siapa yang berhasil menangkap pelaku penyiksaan 'Star'.
Berikut ini videonya :
Sumber :
republika.co.id
wauw.... harus di per lakuain sama itu pelakunya dg apa yg telah di lkukan nnya ter hadap star
ReplyDelete40...!!!
ReplyDeleteManusia aj 1 kali d tembak d kepala langsung modar, ini 40 kali tp msh tetap hidup..
Subhanallah, kl Allah sdh menghendaki ap pun bs terjadi..
nggak adil!!
ReplyDeletetembakin juga dong!! tapi jangan pake peluru asli, pake peluru mainan aja biar ngerasain gimana sakitnya di tembakin sampe 40 kali!!
Semoga pelakunya diperlakukan sama nanti di akhirat
ReplyDeletedasar nggak berperasaan...binatang kan juga mahluk hidup sama ma manusia yang bisa ngerasain sakit saat disakiti, apalagi ditembaikin gitu.awas dibalas di dalam kubur ntar ama tuh binatang. di Al Qur'an kan ada...
ReplyDeleteanjenk
ReplyDeleteGo "STAR"... GO..... Get well... We love you STAR...
ReplyDeleteSemoga Star cepat sembuh...
ReplyDeletekok banyak posting baru di sini terasa usang ya? di t4 lain dah lama banget di posting.
ReplyDeleteHewan saja memiliki keinginan untuk bertahan hidup walau penuh dengan cobaan, tapi manusia suka ambil jalan pintas (bunuh diri) ckckckck, Subhanallah
ReplyDeletesemoga cepet sembuh yaa star...
ReplyDeletetenang aja star, karma itu berlaku.....
sesuai dengan benih yg ditabur, buah itu pula yg akan di petiknya...
dia yg berbuat kebaikan akan menerima kebaikan, sedangkan dia yg berbuat jahat akan menerima kejahatan....
ngaca dong om semua...
ReplyDeletetu cuma anjing...ga mati lagi...
sekarang coba liat tu kasus mutilasi orang...
mati <<<<
gmna tanggepannya.??
dingin..."biarin polisi aja yg urus"..manusia memang buta...
mending jangan dipenjara , udah ditangkap taruh dekat anjing liar afrika biar dimakan hidup hidup tapi jangan sampai mati saat sudah sekarat langsung baru dipenjara jadi hidupnya menderita full fullan
ReplyDeletewah.. 'STAR' menk hebat bs tahan hidup.
ReplyDeletedasar si pelaku.. nnti ku hajar lho sama mati.. huhuhu
nggak cuma ditembak 40 kali gan tapi DIKUBUR!!!!
ReplyDeletehukuman terhadap pelaku penganiayaan 'Star' harus diperberat menjadi sembilan tahun penjara dan sanksi denda 95.500 euro. star you never walk alone....(nb: komunitas pecinta binatang)
ReplyDeleteastagfirullah,,, gila tuh manusia yang nyiksa star... manusia kok bertindak seperti binatang... HUKUM Seberat-beratnya klo bisa tembak juga 40 kali terus dikubur sisain idungnya aja yang nongol...
ReplyDeletepada dasarnya, orang berperilaku jahat karena sebelumnya dia dijahati kemudiaan tumbuhlah kekecewaan yang kemudian melahirkan kebencian. sebagai seorang yang tidak mau di anggap jahat, marilah kita belajar dari peristiwa ini...
ReplyDeleteehh manusia aj dh mati di tembak 1kali jahat bgt sih yg tembakin tuh anjing
ReplyDeletegg punya rasa manusiawi ap
star kasian amat, tapi gua salut sama lu untuk seekor anjing..
ReplyDeletestar kasian amat, tapi gua salut sama lu untuk seekor anjing..
ReplyDeleteUrusan hidup mati ada di tangan Allah Ta'ala...
ReplyDeleteKalo memang Allah berkehendak belum waktunya mati, mau ditembak 100 kali juga nggak akan mati2...
Kalo memang Allah berkehendak udah waktunya mati, nggak di apa-apain juga bisa tiba2 mati...
star mirip anjing gue<tapi lebih keren
ReplyDeletesebenci2nya orang terhadap seseorang / hewan orang itu tidak berhak untuk menganiaya seseorng itu ataupun hewan itu.......karna sejahat jahtnya orang ke kita biarlah hanya Tuhan yang berhak membalas hl yang buruk itu dengan setimpal.......
ReplyDeletehanya Allah yang bisa menentukan hidup dan mati...subhannallah
ReplyDeleteYa Allah jahat amat ya org yg brbuat sprti itu , bikin geram aja grrrrrrrrrrrrrr >o< . smga Allah membalasnya ..
ReplyDeleteGood Dog
ReplyDeletethe power of
ReplyDeleteGod nothing is
impossible,
anything can happen :)
nda punya perasaan tu orang yahh.. ???
ReplyDeleteehh bangsat ! jadi lo setuju anjing itu disiksa?? keluarga lu aja sini gw mutiilasi semua ! lu, bapak lu, emak lu.. semuanya ! kontoooolll !!
ReplyDelete